Kebebasan pers kembali mendapat Ujian. Seorang Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kabupaten Flores Timur
News

Ratu-Angga Resmi Pimpin SBD, Awal Kebangkitan Baru Membangun Desa Menata Kota
Ratu Ngadu Bonu Wulla, yang akrab disapa Ibu Ratu, dan Dominikus Alphawan Rangga Kaka atau Angga, kini resmi menjabat sebagai Bupati dan Wakil Bupati Sumba Barat Daya (SBD) periode 2025-2030.

Simak! Daftar 22 Kepala Daerah terlantik di NTT Hari Ini, Belu Masih Tertahan di MK?
Presiden Prabowo Subianto secara resmi melantik 481 kepala daerah terpilih untuk periode 2025-2030 di Istana Negara, Jakarta, Kamis (20/2/2025) Siang tadi.

Kader GMNI Mimika Minta Pemerintah Pusat Tinjau Ulang Pemangkasan Dana Otsus
Pemerintah Pusat diminta untuk meninjau kembali kebijakan pemangkasan dana Otonomi Khusus (Otsus) yang terjadi di Kabupaten Mimika.

Kedatangan Cristiano Ronaldo ke NTT Masih Belum Pasti, Pemprov Imbau Masyarakat Tetap Tenang
Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) akhirnya buka suara terkait kabar kedatangan Cristiano Ronaldo ke Kupang.

Pelantikan Kepala Daerah 2025: Ini Jadwal Resmi dan Ketentuannya
Presiden Prabowo Subianto telah menetapkan jadwal resmi pelantikan kepala daerah tahun 2025.

Ketua Yayasan TUTIM di SBD Diduga Minta Jatah Dana BOS: Harusnya Rp36 juta 400 yang wou (kamu) kasih, tapi…
Dunia pendidikan di Sumba Barat Daya tercoreng dengan dugaan minta Dana BOS dari kepala sekolah yang melibatkan Ketua Yayasan Tunas Timur (TUTIM), Soleman Lende Dappa (SLD).

Festival Budaya SBD 2025: Megah di Panggung, Sepi di Lapak! UMKM Sepi Pembeli
Setelah bertahun-tahun terhenti akibat pandemi, Festival Budaya Kabupaten Sumba Barat Daya (SBD), Nusa Tenggara Timur (NTT), akhirnya kembali digelar dengan penuh semangat dan kemeriahan.

Festival Budaya SBD 2025 Sukses Digelar, Ini Daftar Juara!
Setelah beberapa tahun vakum akibat pandemi, Festival Budaya Kabupaten Sumba Barat Daya (SBD), Nusa Tenggara Timur (NTT), kembali digelar dengan penuh kemeriahan.

Dugaan Bagi-Bagi Jatah Rp300 Juta di Pekerjaan Jalan Usaha Tani Wewewa Barat, Bendahara Ungkap Fakta Mengejutkan!
Dugaan penyimpangan dalam proyek pembangunan Jalan Usaha Tani di Desa Kabali Dana, Wewewa Barat, semakin mencuat ke permukaan.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.